
Kepala Dinas PUPRKIM Provinsi Bali, Hadiri Pembukaan MUNAS Ikatan Arsitek Indonesia XVI
Kamis, 28 Oktober 2021 Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang, Perumahan, dan Kawasan Permukiman Provinsi Bali, Nusakti Yasa Wedha S.T,M.T. menghadiri undangan Pembukaan MUNAS XVI Ikatan Arsitek Indonesia Tahun 2021 yang diadakan di H2O Restaurant, Hotel Bali Dynasty Resort Kuta. Mewakili Gubernur Bali Wayan Koster Kepala Dinas PUPRKIM hadir memberikan sambutan pada acara MUNAS XVI […]